Teknologi Finansial atau Fintech merupakan sebuah inovasi teknologi yang telah menciptakan dunia keuangan menjadi lebih baik. Industri ini mampu memberikan layanan keuangan yang lebih mudah diakses oleh para konsumen dan pelaku bisnis. Bermunculannya perusahaan dalam industri ini di Indonesia, sangat erat diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Seiring dengan pertumbuhan industri, banyak perusahaan meningkatkan brand awareness dan memperkuat keterlibatan konsumen. Marketers, dalam hal ini, memegang peran penting dalam membuat strategi campaign yang unik demi terlihat di pasar.

Baca Juga: OOH di Masa Depan. Seperti Apa?

Berkolaborasi dengan StickEarn, sebuah brand dari industri fintech di Indonesia, mengupayakan untuk meningkatkan kehadiran melalui iklan di mobil atau yang biasa dikenal dengan nama populer Car Advertising.

Campaign ini menggunakan 3 materi konten yang berbeda di jendela belakang mobil, bertujuan untuk memberikan informasi kepada audiens tentang produk.

StickEarn telah merangkumnya dalam sebuah case study yang bisa Stickfriends baca selengkapnya dengan mengunduh file-nya di bawah ini!