Tencent Games sebagai salah satu penerbit permainan video terbesar di Indonesia, bersama MobileLED by StickEarn, menjalankan campaign dengan menampilkan cuplikan gambar bergerak dari pengalaman menikmati game paling populer, yaitu PUBG (Players Unknown’s Battlegrounds). Activity ini mereka usung demi meningkatkan jumlah pengguna yang bermain PUBG.
Materi iklan tampil di LED raksasa yang menyala di 3 sisi badan truk MobileLED sehingga iklan terlihat menarik dan sukses mencuri perhatian publik di kota Surabaya.
Baca Juga: Pasang Iklan di Mobil (StickMob) untuk Membidik Pasar yang Komprehensif
Campaign PUBG ini menerjunkan 1 unit MobileLED di jalan dan berlangsung selama 12 hari. Tercatat lebih dari 3,000K impressions dihasilkan serta total looping lebih dari 28K. Bagaimana dengan metrics keberhasilan lainnya? Simak rahasia game PUBG dalam case study report yang bisa Anda download di bawah ini.
Manfaat Mengetahui Rahasia Game PUBG
Dengan mengetahui strategi game PUBG dalam berikan, Anda yang berada di industri yang sama atau ingin membuat iklan yang menarik di OOH bisa menjadikan campaign mereka sebagai inspirasi. Sebab, iklan PUBG menarik untuk Anda pelajari dan jadikan study. Jadi, segera dapatkan rahasia dan strategi iklan PUBG.