Momen Idulfitri tahun 2022 terasa lebih spesial usai pemerintah kembali mengizinkan masyarakat untuk pulang kampung. Sebelumnya, seperti diketahui, demi mencegah penyebaran COVID-19, pemerintah sangat memperketat regulasi berpergian keluar kota.
Pelonggaran kebijakan tersebut berpengaruh pada lonjakan kepadatan arus lalu lintas. Hal ini tentu saja menunjukkan antusiasme masyarakat Indonesia menyambut aktivitas di luar ruang.
Terpantau ruas jalan di 11 kota besar padat oleh penggunanya. StickEarn berhasil memonitor dengan AIM (Artificial Intelligence Measurement), sebuah teknologi dan metode yang juga digunakan untuk mengukur impresi billboard secara akurat di seluruh Indonesia.
Baca Juga: Iklan Eye-Catching di Badan Bus
Berapa persentase kenaikan dari padatnya lalu lintas akibat mudik 2022 yang berhasil terekam oleh AIM? Kota mana saja yang mengalami fenomena kenaikan tersebut?
StickEarn sudah merangkumnya dalam spesial report arus mudik 2022.